3 Pilihan Wisata Kuliner di Kota Solo yang Wajib Dikunjungi
Kamis, 17 Maret 2022 Kota Surakarta atau sering juga disebut Solo merupakan salah satu destinasi yang ramai dikunjungi para wisatawan. Kota ini menawarkan nuansa budaya Jawa yang sangat kental, dan terkenal dengan batiknya yang digemari oleh banyak wisatawan. Meski demikian, Kota Solo tidak hanya terkenal akan kekayaan budayanya, melainkan...