Sabtu, 11 Juni 2022 Restoran yang menyajikan makanan khas Timur Tengah yang berada di Jakarta bisa menjadi alternatif tempat untuk buka puasa. Nasi mandhi, hummus, baklava, dan olahan daging kambing adalah menu-menu yang bisa kamu santap di restoran Timur Tengah di Jakarta. Kamu bisa membeli satu atau dua makanan...