Inilah Beberapa Tempat Makan di Medan yang Viral di Tiktok

Senin, 9 Mei 2022

Medan memiliki banyak pilihan kuliner-kuliner yang menarik dan beragam. Kota ketiga terbesar di Indonesia ini, belakangan memiliki beberapa makanan yang cukup viral di media sosial, khususnya di aplikasi TikTok.

Berikut ini adalah beberapa kuliner yang viral di media sosial diantaranya yang bisa kamu coba saat berkunjung ke Medan.

Martabak Piring Murni

Medan juga memiliki martabak dengan cara masak yang cukup unik, yaitu menggunakan arang dan piring. Kamu bisa memilih, mau martabak tebal atau martabak juga tipis. Jika biasanya kamu makan martabak dengan pinggiran yang garing dan tipis, di Jalan Tjong Yong Hian, Pasar Baru, Kecamatan Medan Kota, Medan kamu akan menemukan martabak dengan bentuk seperti pancake.

Martabak Piring Murni mulai buka dari pukul 18.00 – 23.30 WIB. Bentuknya yang kecil, membuat martabak ini relatif murah jika dibandingkan dengan martabak biasa lainnya, yakni mulai dari Rp 4.000 hingga Rp 10.000.

Sego Sarem Cak Jo

Bagaimana ya rasanya nasi putih hangat dicampur dengan mi goreng, tempe, tahu, daun ubi, lalu diberi lauk sego (ayam atau lele), lalu disiram dengan sambal sego? Kamu bisa mencobanya di Sego Sarem Cak Jo. Sego Sarem Cak Jo memiliki beberapa cabang, diantaranya ada Forth Futsal, di Jalan Gunung Krakatau Medan.

Makanan yang viral ini sangat cocok untuk kamu bagi pecinta pedas. Harganya berkisar Rp 25.000 per porsi, namun tergantung juga dari lauk yang kamu pilih dan ingin kamu makan.

Ketupat Hangat Lancang Kuning

Kalau biasanya kamu menemukan ketupat menjadi pelengkap dalam sate padang, ketupat sayur, ketoprak, dan makanan lainnya, di Medan kamu akan menemukan ketupat hangat tanpa adanya kuah. Ketupat disajikan selagi masih hangat, tanpa kuah dan bumbu lainnya.

Kamu bisa menemukan di Ketupat Hangat Lancang Kuning, Jalan Karya Nomor 205, Karang Berombak, Kec. Medan Barat, Kota Medan. Buka mulai dari pukul 11.00 – 23.00 WIB. Harga satu ketupat adalah Rp 2.500. Untuk mempermudah ketika memakannya, ketupat akan disajikan dengan dibelah menjadi dua.

Menikmati berbagai macam makanan di Kota Medan merupakan hal yang menyenangkan, namun ada juga hal menyenangkan lainnya yaitu bermain slot. Bermain slot memanglah menyenangkan dan jika kamu menang itu hanyalah bonus dari keberuntungan.

Tags:, , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , ,

Add a Comment

Your email address will not be published.